Cara Mudah Membuat Lezat Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis

Lembut, Mantul, Enak dan Anti Gagal.

Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis. Oh. ternyata ada ya teknik simpel bikin donat atau roti tanpa harus ulen mengulen banting membanting dan tak perlu pakai mixer juga!! Yuk tonton videonya untuk mengulik lebih dalam gimana cara pembuatannya. Donat autolysis tanpa ulen cocok untuk roti dan pizza !!

Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis Assamualaikum bunda Saya telah mencobaa menggunakan adonan. donat #autolysis #smartmamavlog Membuat donat dengan metode autolysis ini sangat mudah. Donat tanpa ulen-donat autolysis/donat autolisis/donat autolyse hasil gendut Mau Beli Cetakan Kue Murah Tapi Tidak Murahan Dan Dengan Kualitas Terbaik Cek Di SINI Cara membuat donat tanpa ulen dengan teknik autolysis + resep donat. Donat autolysis tanpa ulen cocok untuk roti dan pizza !! Kamu dapat membuat Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis menggunakan 10 bahan dan 8 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan-bahan Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis

  1. Siapkan 1 butir telur ayam.
  2. Siapkan 100 ml air.
  3. Siapkan 65 gram gula pasir.
  4. Kamu membutuhkan 250 gram tepung terigu (me:segitiga biru serbaguna).
  5. Kamu membutuhkan 1 bks susu bubuk (me:dancow).
  6. Kamu membutuhkan 2 sdm margarin (me:blueband).
  7. Kamu membutuhkan 1/2 sdt garam.
  8. Siapkan 1 sdm ragi instan.
  9. Siapkan Secukupnya minyak untuk menggoreng.
  10. Kamu membutuhkan Secukupnya mesis dan kejo untuk toping.

Assamualaikum bunda Saya telah mencobaa menggunakan adonan. Donat autolysis tanpa ulen cocok untuk roti dan pizza !! Saya telah mencobaa menggunakan adonan donat dengan metode autolysis ternyata donatnya lebih menul, dan empuk. DONAT KENTANG TEKNIK AUTOLISIS DENGAN TOPPING ABON AYAM

Donat tanpa ulen dengan teknik autolysis Tata cara

  1. Campurkan telur, air dan gula aduk sampai rata, kemudian masukan tepung terigu dan susu bubuk aduk sampai rata tidak perlu di uleni ya moms.
  2. Kemudian tutup menggunakan plastik wrap atau atau kain bersih dan di istirahatkan selama 30 menit - 4 jam tergantung tepung terigunya.. dalam teknik ini waktu yang harus benar2 diperhatikan ya moms. Tadi saya istirahatkan selama 4 jam ya moms dan hasilnya pas adonan ditarik akan elastis dan tidak robek.
  3. Setelah adonan di istirahatkan tadi masukkan ragi instan, garam dan margarin aduk sampai tercampur rata. Ini juga tidak perlu di uleni asal tercampur rata aj ya.
  4. Kemudian ambil sedikit tepung terigu taburkan di alas adonan kue (fondant silikon) atau wadah yang rata lalu ambil adonan letakkan diatasnya sambil adonan di buat bulat(tepung terigu hanya untuk membantu kita membulatkan adonannya ya moms bukan untuk dicampurkan ke adonan). Taruh adonan di dalam wadah dan ditutup menggunakan plastik wrap atau kain bersih di istirahatkan lagi sekitar 1 jam atau sampai adonan mengembang 2x lipat dr sebelumnya.
  5. Setelah mengembang tinju2 adonan agar udara di dalamnya keluar, kemudian ambil adonan sedikit demi sedikit dan bulatkan. Setelah dibulatkan pipihkan dan di lubangi dengan ujung telunjuk atau kalau ada cetakan donat boleh digunakan lakukan sampai adonan habis.
  6. Istirahatkan kembali adonan sekitar 30 menit atau sampai mengembang.
  7. Goreng donat dalam minyak panas menggunakan api yg paling kecil, membalikkannya satu kali aj agar minyaknya ga menyerap banyak.
  8. Setelah dingin pasang toping sesuai selera ya moms😁.

Selamat mencoba , semoga suka ^_^ Oiyah perhatikan cuaca saat bikin donat. Suhu udara yg dingin bikin donat susah ngembang. Jadi tambahkan waktu proofing/diemin adonan saat udara dingin. donat tanpa ulen tanpa mixer tanpa cetakan ! Bisa untuk Pizza, Roti, Bapau !